Materi Lengkap Simpulan Isi Paragraf
Materi Lengkap Simpulan Isi Paragraf - Hai sahabat pelajar yang cerdas. Berikut ini saya akan menjelaskan tentang materi lengkap simpulan isi paragraf yang pasti keluar dalam soal UN dari masa ke masa. Pembahasan ini meliputi pengertian kesimpulah atau simpulan, cara menyimpulkan isi paragraf, contoh paragraf, dan contoh soal simpulan isi paragraf. Selamat belajar.
Materi Lengkap Simpulan Isi Paragraf |
Pengertian Kesimpulan atau Simpulan
Kesimpulan atau simpulan adalah kenyataan berisi fakta, pendapat, atau alasan pendukung mengenai tanggapan terhadap suatu objek. Bisa dikatakan juga bahwa kesimpulan adalh ikhtisar, pendapat terakhir yang berdasarkan pada uraian sebelumnya, dan keputusan yang diperoleh berdasarkan metode berfikir induktif atau deduktif. (Sumber: KBBI).
Contoh Paragraf
Perhatikan bacaan berikut!
Artis Brooke Shields mengenang ibunya sebagai pelindung terbaik untuk dirinya dari pengaruh buruk Hollywood pada tahun-tahun awal kariernya. Sang ibu, Teri Shields, meninggal dunia di New York minggu lalu.
Teri mengantar putrinya ke dunia hiburan kala Brooke baru berusia 11 bulan untuk tampil di iklan sabun.
Melindungi putrinya dari banyak hal buruk di industri hiburan, seperti kekecewaan, penolakan, dan iri hati. Perlindungan itu sungguh anugerah tak ternilai bagi Brooks Shields.
|
Pembahasan:
Simpulan merupakan pernyataan berisi fakta, pendapat, atau alasan pendukung mengenai tanggapan terhadap suatu objek. Simpulan dapat juga dikatakan merupakan pendapat akhir dari suatu uraian berupa informasi. dan simpulan paragraf tersebut adalah Teri Shields sangat menyayangi putrinya Brooke Shields.
Demikianlah pembahasan kali ini mengenai Materi Lengkap Simpulan Paragraf. Semoga tulisan saya ini dapat bermanfaat bagi kawan-kawan semua. Mohon beri komentar positif tentang materi ini. Terima kasih. Baca Juga : Materi Lengkap Membaca Iklan
Sumber : Sukses Ujian Nasional Bahasa Indonesia SMP/MTs
0 Response to "Materi Lengkap Simpulan Isi Paragraf"
Post a Comment